Mengenali Jenis Enam Lensa Kacamatan dan Fungsinya

BREBES, smpantura – Kacamata, kini fungsinya tidak hanya lagi sebagai alat membantu untuk membaca. Diera modern sekarang, kacamatan juga untuk tampilan agar terlihat bergaya atau modis. Namun sebelum memakai kacamata untuk kebutuhan modis, sebaiknya perlu mengatuhi jenis lensa kacamata dan fungsi, serta perbedaannya. Ini agar pas memakai kacamatan untuk bergaya tidak salah.

Menurut data dari Optik B Riski Brebes, di Jalan A Yani Brebes, sedikitnya ada 6 jenis lensa kacamata. Enam jenis kacamata ini, mempunyai fungsi masing-masing. Berikut enam jenis kacamata dan fungsinya.

Pertama, Lensa CRMC atau Lensa Anti Radiasi Standar. Yakni, lensa standar optik yang tingkat anti radiasinya mencapai 60 persen, teapi tembus sinar biru. Lensa ini bagus untuk aktivitas di depan komputer atau memandang layar handphone.

Kedua, Lensa Photocromic yakni, lensa kacamata bening yang dapat berubah warna menjadi gelap ketika terkena sinar matahari. Lensa ini befungsi untuk melindungi mata dari paparan sinar UV yang berbahaya.

BACA JUGA :  Botok Setan Mak Isah Comal, Bikin Penikmatnya Kesetanan

Ketiga, Lensa Anti Radiasi Blueray. Lensa ini merupakan lensa kacamata yang mempunyai lapisan pelidung yang besifat anti radiasi 96 persen. Lensa ini berfungsi untuk menangkal sinar biru yang dipancarkan oleh perangkat elektronik seperti ponsel, laptop maupun komputer.

Keempat, Lensa Bluecromic. Lensa ini merupakan perpaduan antara lensa blueray dan photocromic. Lensa ini tak hanya bisa melindungi dari pancara sinar biru, tetapi bisa melindungi dari pancaran sinar UV berbbahaya ketika terkena sinar matahari.

Kelima, Lensa Anti FOG atau Anti Embun. Lensa ini dibuat dengan teknologi lapisan anti embun yang bersifat permanen. Lensa ini cocok untuk kegiatan harian yang memincu munculnya embun pada kacamatan.

error: