Open post

Butuh RSUD di Wilayah Selatan, Komisi IV Akan Usulkan ke Pemkab Tegal

SLAWI, smpantura – Kebutuhan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di wilayah Kabupaten Tegal bagian selatan, dinantikan masyarakat sekitar. Pasalnya, dua RSUD yang dimiliki Pemkab Tegal, dinilai belum mampu menampung pasien di Kabupaten Tegal. “Saat ini di Kabupaten Tegal baru ada dua RSUD. Pertama di utara (Suradadi) dan kedua di Slawi (RSUD Soeselo). Wilayah selatan belum […]

Continue readingMore Tag
Open post

Dikawal Ratusan Pendukung, H Mu’min Ambil Formulir Cabup di PDIP

SLAWI, smpantura – Ratusan pendukung H Muhammad Mu’min ST mengawal pengambilan formulir pendaftaran Calon Bupati (Cabup) Tegal di DPC PDI Perjuangan Kabupaten Tegal, Rabu (24/4). Kemeriahan pengambilan formulir itu, diawali dengan pernyataan sikap Paguyuban Kades Praja Kabupaten Tegal untuk mendukung H Mu’min maju dalam Pilkada Tegal tahun 2024. Arak-arakan pengambilan formulir berawal dari Masjid Agung […]

Continue readingMore Tag
Open post

Hujan Intensitas Tinggi, Tiga Kecamatan Dilanda Banjir

– Satu Rumah di Tuwel Tertimpa Longsor SLAWI,smpantura -Hujan intensitas tinggi pada Senin (29/1/2024) lalu mengakibatkan Sungai Kalirambut dan Sungai Cacaban di Kabupaten Tegal meluap. Luapan air sungai menggenangi permukiman warga di lima desa yang ada di tiga kecamatan. Yakni Kecamatan Kramat, Suradadi dan Warureja sejak Selasa (30/1/2024) dini hari. Ketua PMI Kabupaten Tegal Iman […]

Continue readingMore Tag
Open post

Sah, UMK Kabupaten Tegal Tahun 2024 Rp 2.191.161

SLAWI, smpantura – Upah Minimum Kabupaten (UMK) Tegal di tahun 2024 resmi ditetapkan sebesar Rp2.191.161, atau naik 4,03 persen dari tahun 2023 lalu.  Hal ini disampaikan Dinas Perindustrian, Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Tegal, dalam Sosialisasi UMK Kabupaten Tegal tahun 2024 di Permata Inn, Senin (4/12). Kepala Dinas Perindustrian, Transmigrasi dan Tenaga Kerja Kabupaten Tegal […]

Continue readingMore Tag
Open post

Waspada! Akses Terhadap Konten Pornografi Meningkat Pesat

SLAWI, smpantura – Penetrasi Internet terus melaju, berdasarkan data dari APJII mengungkapkan penetrasi internet Indonesia sudah mencapai 77,02 persen pada 2021-2022. Kondisi itu menunjukan fakta bahwa data akses terhadap konten pornografi meningkat pesat. “Penggunaan internet juga membuat perilaku yang tidak sehat, seperti penyebaran berita atau informasi hoaks, ujaran kebencian, intoleransi di media sosial, perundungan dalam […]

Continue readingMore Tag
Open post

Cegah Rokok Ilegal, Mahasiswa Unnes Pasang Poster di Tempat Umum

SLAWI, smpantura – Sejumlah mahasiswa dari Universitas Negeri Semarang (Unnes) pasang poster informasi rokok ilegal di sejumlah tempat umum wilayah Desa Ketileng, Kecamatan Kramat, Kabupaten Tegal, Sabtu (2/9). Pemasangan poster itu dilakukan untuk pencegahan peredaran rokok ilegal. “Poster ini kami pasang di tempat-tempat yang bersifat umum dan mudah untuk dibaca,” kata salah satu mahasiswa Unnes, […]

Continue readingMore Tag
Open post

Puncak HUT ke-78 Kemerdekaan RI, Pemkab Tegal Akan Gelar Karnaval Selama 2 Hari

SLAWI, smpantura.news – Pemkab Tegal dalam rangka puncak acara HUT ke-78 Kemerdekaan RI, akan mengadakan karnaval pada tanggal 26 dan 27 Agustus 2023. Pelajar, masyarakat umum, instansi dan organisasi masyarakat yang ingin menunjukan kreativitasnya segera mendaftarkan diri. “Karnaval dilakukan 2 hari. Untuk tanggal 26 Agustus khusus pelajar, dan tanggal 27 Agustus untuk masyarakat umum, instansi […]

Continue readingMore Tag
Open post

Api Kembali Menyala, Kebakaran di TPA Penujah Diduga Disengaja

SLAWI, smpantura.news – Kebakaran Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah di Desa Penujah, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal, diduga karena kesengajaan. Pasalnya, kebakaran yang masih terjadi hingga malam ini, diduga untuk mengurangi volume sampah yang menumpuk di lokasi TPA tersebut. “Saya menduga ini sengaja dibakar untuk mengurangi tumpukan sampah di TPA Penujah,” kata Kepala Desa Dermasuci, Kecamatan […]

Continue readingMore Tag
Open post

Dipromosikan Jadi Doktor, Wakil Rektor III IBN Tegal Disertasi Soal Nikah Siri

SLAWI, smpantura – Institut Agama Islam Bakti Negara (IBN) Tegal bakal memiliki dosen dengan gelar Doktor. Hal itu diketahui setelah Wakil Rektor III IBN Tegal, Zaki Mubarok mengikuti sidang Promosi Doktor di Kampus 1 Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo, Semarang, Kamis (6/7). Disertasi atau karya tulis yang diangkat oleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama […]

Continue readingMore Tag

Posts navigation

1 2
Scroll to top
error: